Gorontalo - Mahasiswa Prodi Tehnik Geologi, Jurusan Ilmu dan Teknologi Kebumian, Universitas Gorontalo mengukir prestasi gemilang di tingkat nasional. Prestasi tersebut diukir oleh kelompok Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa (PHP2D) Prodi Teknik Geologi yang dibimbing langsung oleh Intan Noviantari Manyoe, S.Si., M.T.
Tim PHP2D Teknik Geologi meraih penghargaan setelah melewati tiga kali seleksi tingkat nasional. Seleksi pertama diikuti oleh 2.385 tim dari perguruan tinggi seluruh Indonesia. Seleksi kedua tersisa 1.154 tim. Pada seleksi ketiga terpilih 253 tim yang meraih pendanaan dan berkompetisi memenangkan penghargaan 20 tim terbaik.
Tim ini mengangkatkan judul PKM Pengabdian "Pengembangan Wisata Hiu Paus dan Situs Batu Berani Berbasis Pariwisata Berkelanjutan dan Online Marketing Campaign Menuju Desa Botubarani sebagai Pusat Geo-Ekowisata". Mereka beranggotakan :
Ketua: Muhamad Danial Suma
Anggota: